REFLEKSI

Merefleksikan perjalanan kehidupan untuk menjadikan keindahan, kebahagiaan dan kedamaian dalam hidup ini,,,, Tuhan memberkati

Senin, 30 Mei 2011

Menyapa Pagi, Menyambut Bahagia



Menyapa pagi dengan keindahan sang fajar,,
diberikannya sejuk setetes embun dikala dahaga,
melangkah dalam proses dan selalu belajar
menjadikan kebahagiaan yang tak terhingga,,,




lihatlah bunga tersenyum begitu indah,
diiringi kicau merdu burung mengangkasa,
Menggapai asa tak kenal putus asa
Menjadikan kehidupan ini sungguh berbuah,




Bernyanyilah bahagia dalam hidupku,
Lantunkan syair indah merdu,
Tuntun aku untuk selalu bersamaMu,
Melepaskan segala beban yang membelenggu,,,




Dalam keindahan pagi,,,,
SCSK

Tidak ada komentar:

Posting Komentar